Dramaga,(MGA)-Kegiatan Tanam Padi Serempak Kelompok Tani Bina Mekar Sari Dan Launcing Ketahanan Pangan Desa Purwasari Kecamatan Dramaga Kabupaten Bogor,Rabu (21/12/2022).
Kegiatan Ini Di Hadiri Oleh Unsur Muspika,Camat Dramaga,Danramil,Kapolsek Dramaga,Babinsa Dan Babinkantibmas Sekecamatan Dramaga,Satuan Polisi Pamong Praja,Kepala Desa Petir ,Dinas Pertanian Dan Perikanan,Ketua KTNA Kabupaten Bogor,PPS Kabupaten Bogor Serta Gapoktan Yang Ada Di Desa Purwasari.
Dalam Kesempatan Ini Yusuf Mustofa Selaku Kepala Desa Purwasari Menyampaikan Harapan Dari Kegiatan Ini Adalah Untuk Meningkatkan Pangan Khususnya Di Desa Purwasari, Selanjutnya Dengan Tanam Padi Serempak Ini Adalah Untuk Mengurangi Hama Yang Merusak Tanaman Padi Yang Sekarang Berkembang Adalah Hama Keong Dan Hama Hulub.
Lanjutnya,Selain Tanam Padi Serempak Kita Juga Melakukan Launching Ketahanan Pangan Dari Dana Desa Dan Juga Demo Pembuatan Pakan Ikan Yang Berasal Dari Hama Padi Yaitu Keong Dan Ubi.
Semoga Dengan Adanya Kegiatan Ini Para Petani Merasa Termotivasi Dengan kehadiran Kita Bersama,Dan Kedepannya Kami Bisa Lebih Semangat Lagi.Harap Kepala Desa.
Repoter : Ade Suhendar